Selasa, 01 Desember 2009

sungguh 'ku tak mengerti arti cinta
tapi 'ku bisa mencintai
sungguh 'ku tak begitu mengenal dirimu
tapi 'ku bisa bahagia melihatmu
'ku mencari arti cinta
tapi 'ku temukan arti bahagia

Tidak ada komentar:

Posting Komentar